Skip to main content

Mie kocok Abdya


Kali ini ngomongin tentang makanan, mumpung lapar saya coba dulu ntar kalian nyusul saja :D

"Mie Kocoknya ya bang !!!"

Begitu suara fals saya saat menyeru abang becak, Haaahaha
Bukan begitu juga kali manggilnya, itu cara saya memesan makanan khas Abdya yang satu ini. Sembari menunggu pesana saya jepret lagi pemandangan sekitar, Akhirnya pesanan sampai nah ini dia obat lapar sore ini,. Sekilas mie tersebut terlihat seperti mie putih entah apa bisa disebut dengan mie kocok. entah cara penyajiannya dikocok entah cara makannya yang dikocok !!!

Mie putih itu sebenarnya adalah mi tiaw atau kuetiaw yang terbuat dari tepung kanji atau tapioca dan berwarna putih. Kalau kuetiaw biasanya disajikan setelah digoreng, maka mi putih ini disantap dengan kuah kaldu dan sedikit campuran ayam yang telah dicincang.....sudah kebayang atau belum ?

saya bagi tahu saja sejararahnya sama kalian, Pada jaman dahulu kala (tahun 1960), Seorang pria asal Abdya merantau ke negeri china, pria tersebut mendapat ilmu membuat mie ini, sepulangnya ke Aceh pria ini mencoba membuka usahanya dikampung halaman, alhasil saya juga dapat merasakan mie yang diwarisi oleh turun temurun dari pria yang merantau ke negeri bambu. lalu the end.......(sejarah tersingkat dan terkesal mungkin buat kalian, hehehehe)

Nah, soal dan persoalan "money" atau Rembang "Pati" (Kepanjangan dari RP : Rupiah) untuk satu piring mi putih kocok dan mi kuning kocok, dihargai berkisar Rp 8 ribu Rp 10 ribu perpiring. sangat terjangkau untuk pecinta kuliner nusantara :)

Ingin memcobanya bisa datang ke Aceh Barat Daya, salah satu kuliner andalan di kabupaten yang berjuluki nanggroe breuh sigupai. kalau tidak tahu dimana tempatnya tanyain aja kepada warga Abdya (Orangnya ramah ramah kok), siapa sih yang tidak tahu mie satu ini ?

Popular posts from this blog

Ini Kunci Menjadi Freelance Foto !!!

Di era milenial untuk mencari "suap nasi" atau sebuah lapangan pekerjaan seperti mencari jarum ditumpukan jerami. bahkan banyak pengangguran bertitel sarjana hebat menjadi pengangguran, coba kamu banyangkan saja setiap tahunnya ribuan sarjana disetiap Universitas atau Sekolah Perguruan Tinggi melepaskan kandidat kandit sarjana mereka dari berbagai keahlian yang dimiliki untuk bersaing didunia luar sana. Mau tidak mau kamu dituntut mempunyai keahlian atau skill yang mumpuni di era milenial ini, belum lagi nepotisme yang terjadi dinegeri yang kita cintai ini, emang kamu punya sanak family pejabat atau pengusaha ? Nah, Freelance menjadi pekerjaan sampingan yang sangat trend dikalangan milenial. Buat kamu yang ada skill di berbagai bidang tertentu, namun kali ini saya sedikit menjelaskan lowongan atau pekerjaan sampingan untuk tambahan uang kamu dengan keahlian menjadi freelance foto. Adapun yang harus anda miliki jika ingin menjadi freelancer foto : 1. Kamera Ka

Freelance Foto ? Ini Tiga Tempat Jual beli Foto Online terbaik

Hobi fotography bukan bearti tidak punya banyak peluang, kamu punya stock foto bagus gunakan peluang foto tersebut untuk dijual menjual foto secara online agar bisa dapat dollar atau uang dari hasil hobi fotography. sekarang para klien ingin sebuah foto terkadang tidak butuh waktu untuk mencari sebuah foto, seperti perusahaan besar atau perusahaan apa saja ingin memiliki sebuah foto untuk komersil mereka, mereka hanya membelikan foto di situs fotografi. nah, adapun tempat atau situs untuk bisa kamu menjual foto dengan hasilnya lumayan saya rekomendasikan beberapa situs. 1. Shutterstock.com Shutterstock merupakan situs sangat populer untuk penjualan jual-beli foto online. kamu bisa mendapatkan pendapatan dari hasil foto antara 20% sampai 30% untuk setiap fotonya baik itu di download atau dibeli. Saran saya anda jualah foto yang memungkinkan untuk dijual, atau foto yang bagus yang sengkiranya banyak peminat yang akan membelinya atau mendownload. Makin banyak d

Mengenal Genre Photography Bagi Pemula

Hai, kawan Berbicara Photo tidak ada matinya, kita mencoba mengenal genre atau jenis photography kali ini. Untuk mengenal genre photo layaknya seperti kita mendengarkan musik, setiap orang berbeda genre atau jenis musik yang ingin didengarnya, begitu juga dengan dunia photography. adapun genre photography secara umum yang diketahui adalah Wildlife Photography (Alam liar) Wildlife  (Sebastião Salgado) Wildlife Photography jenis genre yang bertujuan untuk mengambil gambar kehidupan liar dengan segala aktivitas makhluknya. biasanya genre ini memiliki adrenalin yang tinggi dan mengunakan lensa tele, untuk mengambil gambar dari kejauhan seperti hewan sedang makan, berkelahi dan lain lainnya. Wildlife  (Sebastião Salgado) Landscape Photography (Pemandangan) Landscape (Sebastião Salgado)  Landscape Photography genre photo yang bertujuan untuk menunjukkan ruang dunia dalam luas area yang tidak terbatas maupun terbatas. biasa kita sering mengunakan landsacpe unt